Saturday, September 28, 2019

Apakah Sudah Benar Data Peserta Didik Dapodik Terintegrasi Dengan Data Pada Dukcapil



Data Peserta Didik yang sudah kita entrykan di Dapodik, untuk “NIK” apakah sudah benar terintegrasi dengan data pada “Dukcapil”
Akses link nya di bawah ini 
Username dan password untuk login menggunakan akun yang sudah terdaftar di https://sdm.kemdikbud.go.id/  atau memakai akun Login Dapodiknya
Silahkan “Login”



Menu Utama:
-Rangkuman, Total peserta didik, Total peserta didik tingkat akhir,  Residu berdasarkan tingkat (Jumlah siswa sudah punya NISN dan Belum punya NISN) 
-Tingkat Akhir, Data Peserta Didik Tingkat Akhir
-Peserta Didik, Data semua Peserta Didik
-Residu, Cek isian NISN dan NIK Peserta Didik dan apakah sudah di isi semua


Menu Dukcapil:
-Beranda
-Integrasi, Data Dapodik yang teridentifikasi secara system terkait dengan data peserta didik yang tercatat di Dapodik berkoresponden dengan data kependudukan di Dukcapil
-Residu Dapodik, Data peserta didik di dapodik yang belum berkoresponden dengan data kependudukan di Dukcapil

Kemudian cek data “Dapodik” apakan sudah sama dengan “Dukcapil” atau tidak, Masuk pada menu “DUKCAPIL”, Apabila ada ketidaksamaan data akan ditandai dengan warna “merah muda/pink, Silahkan disesuaikan dengan yang “BENAR”

INILAH CONTOH BEDA DATA DI DAPODIK DENGAN DATA DARI DUKCAPIL
Beda Nama Siswa
Beda Tempat Lahir

Beda Tanggal/Tahun Lahir

Beda Nama Ibu Kandung

Beda NIK

Perbaikan data :
-NISN dan NIK harus di isi di Dapodik
-Cek kembali data KARTU KELUARGA(ada nama siswanya) dan data AKTA LAHIR Siswa, apakah sudah sama dan data yang mana mau dipakai kalau data beda(ada sebagian data dari keduanya beda,Operator pasti bingung mau memakai data yang mana,terpaksa memanggil kembali orang tua siswa untuk memastikan data mana yang benar), dan nanti yang di input ke Dapodiknya
-Lewat Vervalpd dengan scan Kartu Keluarga/Akta Lahir

No comments:
Write komentar